6 Tips Memasak Praktis Kacang Merah agar Cepat Empuk dan Tidak Beracun

Ericha Fernanda - Jumat, 18 Februari 2022
Tips memasak praktis kacang merah
Tips memasak praktis kacang merah fcafotodigital

2. Rendam kacang merah semalaman

Setelah dibersihkan dari sisa-sisa kotoran, kacang merah setidaknya harus direndam semalaman untuk menghilangkan racunnya.

Segera buang air rendaman setelah dipakai. Jika direndam terlalu lama, maka dapat mengganggu usus dan saluran pencernaan.

Selanjutnya, bersihkan kacang merah yang direndam dengan cara membilasnya, lalu ditiriskan hingga kering.

3. Rendam kacang merah sebentar

Jika kamu tidak punya banyak waktu memasak, maka rendam kacang merah sebentar sekitar satu jam.

Caranya yaitu masukkan kacang merah ke dalam panci berisi air, lalu didihkan dan masak selama satu menit.

Setelah itu, angkat kacang merah dan biarkan terendam air selama satu jam, lalu cuci bersih dan tiriskan lagi.

Setelah kacang merah kering dan bebas dari air, kamu dapat mengolah kacang merah menjadi aneka sajian lainnya.

Baca Juga: Jenis-Jenis Tempe yang Tak Gunakan Kacang Kedelai, Ternyata Banyak!

3 Kuliner Asia dari Daging Sapi Australia, Kreasi Chef Jepang dan Indonesia