Hari Anak Nasional, Ini Langkah Mencegah Malanutrisi pada Anak

Anna Maria Anggita - Sabtu, 23 Juli 2022
Hari Anak Nasional, ini langkah mencegah malanutrisi pada buah hati.
Hari Anak Nasional, ini langkah mencegah malanutrisi pada buah hati. Soumen Hazra

5. Tubuh terasa lemah.

6. Sering sakit dan butuh waktu lama untuk pulih.

7. Berat badan anak tidak meningkat seperti yang diharapkan.

Sebagai catatan penting, semua orang bisa berisiko mengalami kekurangan nutrisi, akan tetapi malnutrisi lebih sering terjadi pada:

- Pengidap kondisi kesehatan jangka panjang yang memengaruhi nafsu makan, berat badan, seperti penyakit Crohn.

- Memiliki masalah menelan (disfagia).

- Terisolasi secara sosial dan mobilitas terbatas.

- Penghasilan rendah.

- Pengidap cystic fibrosis.

- Orang yang dalam masa pemulihan dari cedera atau luka bakar serius.

Nah Kawan Puan, sebagai orang tua kamu harus menjaga pola makan anak dengan gizi yang baik.

Pasalnya, nutrisi yang masuk ke dalam tubuh anak berpengaruh terhadap kualitas hidup buah hati, lho.

Baca Juga: Pedoman Diet Sehat si Kecil, Ini Rekomendasi Nutrisi untuk Anak Sesuai Usia

(*)

Sumber: NHS
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania