Air Jelai Dipercaya Jadi Obat Alami, Ini Khasiatnya Bagi Tubuh

Anna Maria Anggita - Minggu, 20 Februari 2022
Khasiat jelai sebagai obat alami
Khasiat jelai sebagai obat alami 5./15 WEST

Misalnya, orang yang makan banyak serat memiliki risiko lebih rendah terkena penyakit kardiovaskular.

Perlu diketahui bahwa jelai adalah serat larut, artinya dapat larut dalam air dan memberi tubuh energi yang bermanfaat.

Selain kandungan seratnya yang tinggi, jelai juga mengandung campuran vitamin dan mineral yang bermanfaat.

2. Menurunkan kolesterol

Sebagai obat alami, air jelai juga dapat membantu menurunkan kolesterol.

Manfaat ini terbukti dalam uji klinis β-glucan from barley and its lipid-lowering capacity: a meta-analysis of randomized, controlled trials.

Uji klinis tersebut menemukam bahwa jelai dapat mengurangi tingkat LDL atau kolesterol "jahat" dalam darah.

3. Membantu menyeimbangkan bakteri usus

Baca Juga: Kaya akan Gizi, Ini 5 Jenis Biji-Bijian Utuh yang Patut Dijajal