Papeda Jadi Google Doodle Hari Ini, Simak Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh

Saras Bening Sumunar - Jumat, 20 Oktober 2023
Papeda jadi Google Doodle hari ini, Jumat (20/10/2023)
Papeda jadi Google Doodle hari ini, Jumat (20/10/2023) Gambar tangkap layar pencarian Google

Parapuan.co - Hari ini, Jumat (20/10/2023), logo Google Search berubah menjadi gambar mangkuk yang berisi makanan.

Rupanya, gambar tersebut merupakan salah satu makanan khas Indonesia yakni papeda.

Papeda sendiri merupakan khas Indonesia Timur seperti wilayah Maluku, Papua, dan beberawap wilayah Sulawesi.

Bagi kamu yang masih asing, papeda adalah makanan yang berupa bubur dengan tekstur kenyal berwarna bening.

Usut punya usut, Google Doodle hari ini dibuat untuk memperingati deklarasi papeda sebagai warisan budaya tak benda (intangible cultural heritage) dari Indonesia oleh UNESCO pada 20 Oktober 2015 lalu.

Bicara tentang papeda, rupanya makanan satu ini memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh.

Mulai dari sumber karbohidrat yang baik bagi tubuh hingga mengandung berbagai sumber nutrisi.

Melansir dari laman Kontanyuk simak apa saja manfaat mengonsumsi papeda bagi kesehatan tubuh.

Manfaat Papeda bagi Kesehatan Tubuh

Baca Juga: Danau Toba Jadi Google Doodle, Ini Rekomendasi Wisata di Sumatera Utara

Sumber: kontan
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati