BERITA TERPOPULER WELLNESS: Viral di TikTok, Kenali Jenis-Jenis Kusta dan Pengobatannya hingga Tips Memasak Cepat Sup Ikan

Maharani Kusuma Daruwati - Selasa, 23 Agustus 2022
Ilustrasi terkena penyakit kusta.
Ilustrasi terkena penyakit kusta. Dok. karlyukav via Freepik

Parapuan.co - Kawan Puan, berikut ini beberapa berita terpopuler dari kanal Wellness hari ini, Selasa (23/8/2022).

Mulai dari jenis-jenis kusta dan pengobatannya.

Hingga tips memasak cepat sup ikan yang segar dan gurih.

1. Mengenal Jenis-jenis Kusta dan Pengobatannya, Bisakah Disembuhkan?

Kusta atau lepra adalah penyakit menular yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium leprae.

Kondisi ini dapat menyebabkan luka pada kulit dan kerusakan saraf di lengan, kaki, dan area kulit di sekitar tubuh.

Kusta ditularkan melalui kontak erat dan berulang, serta melalui lendir yang keluar dari tubuh pengidap saat batuk atau bersin.

Jenis-Jenis Kusta

Baca selengkapnya di sini >>

Baca Juga: Penyebab, Gejala, dan Penyebaran Penyakit Kusta yang Viral di TikTok

2. Positif bagi Tubuh, Ini 4 Keuntungan Melakukan Yoga di Pagi Hari

Yoga adalah olahraga tubuh dan pikiran yang berfokus pada kekuatan, kelenturan, dan pernapasan.

Melakukan yoga secara teratur dianggap sebagai gaya hidup sehat demi peningkatan kesehatan mental dan fisik.

Yoga bisa dilakukan kapan saja.

Bahkan kamu bisa melakukannya untuk mengisi energi sebelum beraktivitas di pagi hari.

Ada sejumlah keuntungan yang kamu dapatkan jika rutin melakukan yoga di pagi hari seperti melansir Yoga Basics.

Yuk, simak!

Baca selengkapnya di sini >>

Baca Juga: Cuma Butuh Waktu 30 Menit, Ini Rahasia Sehat Anjasmara Setara Lakukan 20 Ribu Kali Sit Up

3. 4 Tips Memasak Cepat Sup Ikan, Kuahnya Segar dan Rasanya Gurih

Ada tips memasak cepat sup ikan yang kuahnya segar dan rasanya gurih untuk dimakan bareng keluarga nih, Kawan Puan.

Tak hanya dibakar atau digoreng, aneka jenis ikan dapat dimasak menjadi hidangan berkuah, misalnya kuah kuning.

Cara memasak ikan sebenarnya gampang-gampang susah, pasalnya ikan punya bau amis yang sulit dihilangkan.

Oleh karena itu, kamu perlu memilih ikan yang masih segar dan menambahkan aneka bumbu agar amisnya hilang.

Melansir Kompas.com, berikut tips memasak cepat sup ikan agar kuahnya segar dan rasanya gurih. Yuk, simak!

Gunakan Ikan Segar

Ada cara membuat sup ikan agar rasanya gurih yaitu dengan menggunakan ikan yang masih segar.

Ciri-ciri ikan segar dilihat dari matanya adalah bersih, bening, dan menonjol.

Baca selengkapnya di sini >>

Baca Juga: 5 Tips Memasak Cepat Roti Pisang Cokelat Klasik yang Super Lembut

(*)

Selain Kehamilan Usia Muda, Ini Tantangan Mencapai Kesetaraan Kesehatan di Wilayah Papua