Tak Butuh Obat, Ini 5 Cara Menurunkan Tekanan Darah Tinggi Sebelum Vaksin

Maharani Kusuma Daruwati - Minggu, 30 Januari 2022
5 cara menurunkan tekanan darah
5 cara menurunkan tekanan darah Ake Ngiamsanguan

Untuk efek yang paling kuat, gunakan bubuk kakao non-alkalized, yang sangat tinggi flavonoid dan tidak mengandung gula tambahan.

Cokelat hitam dan bubuk kakao mengandung senyawa tanaman yang membantu mengendurkan pembuluh darah, menurunkan tekanan darah.

2. Kurangi kafein

Jika Kawan Puan pernah meminum secangkir kopi sebelum tekanan darahmu diukur, kamu akan tahu bahwa kafein menyebabkan dorongan instan kenaikan tekanan darah.

Namun, tidak banyak bukti yang menunjukkan bahwa minum kafein secara teratur dapat menyebabkan peningkatan dalam jangka lama.

Faktanya, orang yang minum kopi dan teh berkafein cenderung memiliki risiko lebih rendah terkena penyakit jantung, termasuk tekanan darah tinggi, dibandingkan mereka yang tidak meminumnya.

Kafein mungkin memiliki efek yang lebih kuat pada orang yang tidak mengkonsumsinya secara teratur.

Jika curiga kamu sensitif terhadap kafein, kurangi untuk melihat apakah itu menurunkan tekanan darahmu.

Baca Juga: Ini 5 Kategori Tingkat Tekanan Darah, Hati-Hati Terkena Hipertensi!

Si Kecil sedang Batuk? Supaya Tidak Semakin Parah, Hindari 3 Buah Ini