Ini 4 Jenis Saus yang Cocok untuk Makanan Kekinian, Dijamin Ngiler

Anna Maria Anggita - Rabu, 26 Mei 2021
Udang Goreng Garlic Salted Egg,
Udang Goreng Garlic Salted Egg, Sajian Sedap

Misalnya risol, cireng, dan singkong.

Tak hanya itu, banyak makanan sederhana yang mudah dibuat dengan mozarella, seperti corn dog mozarella dan mozzarella stick.

4. Saus mentai 

Saus mentai adalah saus khas Jepang dan sangat hits saat ini di Indonesia dan sering dicari para pecinta kuliner.

Bagi Kawan Puan yang belum tahu, sebenarnya saus mentai bisa dibuat sendiri di rumah.

Kalau saus mentai yang populer di Indonesia mengandung bahan-bahan campuran cuka, telur, dan juga perasan lemon.

Sedangkan untuk membuatnya terasa agak pedas dan juga untuk menambahkan cita rasa, biasanya saus mentai diberikan campuran bubuk cabe atau bubuk paprika. 

Baca Juga: Butuh Lebih Banyak Energi? Konsumsi 6 Makanan Kaya Vitamin B12 Ini

Di samping itu, banyak para pelaku bisnis makanan online yang saat ini mengkreasikan menu produk mereka dengan saus mentai, seperti yang terkenal yakni tuna mentai rice

Sungguh menarik ya, Kawan Puan.

Jadi gimana setelah melihat ulasan di atas apakah kamu sudah pikin menyantap makanan dengan saus viral itu, Kawan Puan? (*)

Sumber: Sajian Sedap
Penulis:
Editor: Linda Fitria

Tips Menyimpan Daging Sapi yang Tepat, Bisa Dikonsumsi sampai 2 Tahun