Tips Bisnis Balance Bike, Bisa Diterapkan untuk Ide Usaha Mainan Anak

Arintha Widya - Kamis, 7 Desember 2023
Tips Bisnis Balance Bike, Bisa Diterapkan untuk Ide Usaha Mainan Anak
Tips Bisnis Balance Bike, Bisa Diterapkan untuk Ide Usaha Mainan Anak Freepik

Parapuan.co - Kawan Puan punya ide usaha mainan edukatif untuk anak-anak usia dini?

Jika iya, kamu butuh tips dari orang yang berpengalaman untuk menjalankan bisnis tersebut.

Kamu dapat belajar memulai bisnis mainan anak dari Sri Ratnasari, founder Pancal Bike.

Pancal Bike adalah ide usaha balance bike untuk anak balita. Balance bike merupakan media belajar buat melatih keseimbangan bagi anak-anak.

Mengutip Kompas.com, Sri Ratnasari mengaku dapat memproduksi 60 unit sepeda balance bike setiap bulannya.

Ia bahkan sudah memasarkan produknya sampai ke luar Jawa, seperti Aceh, Bali, Sulawesi Selatan, dan Manado.

Bagaimana Sri Ratnasari mencapai kesuksesan dari peluang bisnis balance bike sebagai salah satu mainan edukatif bagi anak?

Di bawah ini tipsnya yang bisa kamu terapkan untuk bisnis mainan anak jenis apa pun!

1. Buat Konsep Bisnis

Baca Juga: 6 Ide Usaha dari Kuliner Terfavorit GoFood Sepanjang 2023, Ada Nasi dan Ayam