Selain Kamar Tidur, Ini Area Terbaik untuk Meletakkan Lilin Aromaterapi

Saras Bening Sumunar - Senin, 4 Desember 2023
Area terbaik untuk meletakkan lilin aromaterapi.
Area terbaik untuk meletakkan lilin aromaterapi. Freepik

4. Ruang Kerja

Jika kamu suka bekerja dari rumah, lilin aroma terapi dapat membantu meningkatkan motivasi dan konsentrasi.

Tempatkan lilin di dekat meja kerja atau di sudut ruang kerja untuk menciptakan atmosfer yang memotivasi.

5. Area Ruang Tamu

Ruang tamu adalah tempat yang sempurna untuk memberi sambutan hangat kepada tamu.

Letakkan lilin aroma terapi di meja kopi atau rak hias untuk memberikan sentuhan yang menyenangkan dan memastikan setiap kunjungan menjadi pengalaman yang mengesankan.

Kawan Puan, itu tadi beberapa pilihan tempat untuk meletakkan lilin aromaterapi di ruangan rumah.

Jadi, sudah tahukan ruangan mana yang akan kamu gunakan untuk meletakkan benda satu ini atau kamu meletakkannya di semua ruangan?

 Baca Juga: Ingin Kamar Tidurmu Terasa Lebih Nyaman? Ini Dia 5 Rahasianya

(*)