Benarkah Bulu Ketiak Bikin Bau Badan Tidak Sedap? Ini Penjelasan Dokter

Anna Maria Anggita - Sabtu, 1 April 2023
Benarkah bulu ketiak bikin aroma tubuh tidak sedap
Benarkah bulu ketiak bikin aroma tubuh tidak sedap Arisara_Tongdonnoi

Larangan tersebut bertujuan untuk memaksimalkan bau badan alami setiap peserta, dengan satu-satunya faktor yang berubah adalah bulu ketiak mereka.

Pada akhir penelitian, para peneliti menyimpulkan bahwa pria yang menghilangkan bulu ketiak dengan cara waxing atau mencukurnya dengan pisau cukur memiliki bau badan paling sedikit.

Lalu, pria yang hanya mencukur bulu ketiaknya memiliki bau yang menyengat.

Kemudian pria yang membiarkan bulu ketiaknya memiliki bau yang paling kuat.

Sedangkan kelompok pria yang mencabut bulunya, punya ketiak paling bersih.

Usut punya usut, sebenarnya keringat itu tidak berbau.

Akan tetapi, bakteri di ketiaklah yang menyebabkan bau badan.

Hal ini dikarenakan bakteri yang tumbuh subur di tempat yang hangat dan lembap akan semakin berkembang.

Kondisi tersebutlah yang menyebabkan bau badan tidak sedap.

Wah ternyata memang ada hubungan antara ketiak dan bau badan ya, Kawan Puan. Jadi, pastikan jaga kebersihan tubuh agar aroma tubuh tidak menyengat.

Baca Juga: Serum hingga Masker, Ini Rekomendasi Produk Perawatan Khusus Ketiak

(*)

Sumber: Health
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati