Kenali 3 Hormon Penting bagi Tubuh Manusia, Salah Satunya Kortisol

Ericha Fernanda - Jumat, 4 Februari 2022
Jenis-jenis hormon
Jenis-jenis hormon Aksana Kavaleuskaya

Tubuh secara alami memproduksi estrogen, tetapi makanan kaya asam folat dapat membantu tubuh menggunakannya lebih efisien.

Beberapa makanan untuk menambah estrogen mulai dari buncis, kedelai, edamame, biji wijen, tahu, tempe, bawang putih, dan lain-lain.

3. Melatonin

Melatonin atau hormon tidur sangat berperan penting untuk membantu memulihkan energi dengan tertidur.

Cukup tidur dapat menurunkan risiko masalah kesehatan, membantu kejernihan mental, dan memulihkan energi.

"Produksi melatonin alami tubuh mencapai puncaknya antara pukul 1 hingga 4 pagi," jelas dokter naruropati, Nick Bitz, ND.

Agar tidur lebih berkualitas, hindari mengonsumsi makanan menjelang tidur dan pastikan tidak ada cahaya yang mengganggu tidur.

Nah, itulah ketiga hormon penting bagi tubuh manusia yang perlu diketahui ya, Kawan Puan.

Baca Juga: 5 Kebiasaan Sehari-Hari Ini Ternyata Bisa Mengganggu Kualitas Tidur

(*)

Sumber: Well & Good
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati