Ketahui Faktor Risiko di Balik Anak yang Menderita Diabetes Tipe 2

Anna Maria Anggita - Jumat, 28 Januari 2022
Faktor risiko diabetes tipe 2 pada anak
Faktor risiko diabetes tipe 2 pada anak mthipsorn

Tetapi ada beberapa ras seperti hispanik, Indian Amerika, dan Amerika Asia yang lebih mungkin mengembangkan diabetes tipe 2.

4. Usia dan jenis kelamin

Faktor risiko yang meningkatkan anak menderita diabetes tipe 2 selanjutnya adalah usia dan jenis kelamin.

Pasalnya, banyak anak mengembangkan diabetes tipe 2 di awal masa remaja mereka.

Di mana remaja perempuan lebih mungkin untuk mengembangkan diabetes tipe 2 daripada remaja laki-laki.

5. Berat badan lahir dan diabetes gestasional

Berat badan lahir rendah dan lahir dari ibu yang menderita diabetes gestasional selama kehamilan keduanya terkait dengan risiko lebih tinggi terkena diabetes tipe 2.

Oleh karena itu, penting bagi para ibu mengandung untuk memperhatikan gaya hidupnya.

Tak hanya itu saja, kelahiran prematur sebelum usia kehamilan 39 hingga 42 minggu memiliki risiko lebih besar terkena diabetes tipe 2.

Dengan mengetahui ulasan di atas, hendaknya sebagai orang tua Kawan Puan bisa menjauhkan anak dari faktor risiko di atas.

Tentunya hal ini agar anak tidak terkena diabetes tipe 2 yang mampu menurunkan kualitas hidupnya.

Baca Juga: Kapan Harus Mulai Memakai Kacamata? Waspadai Gejala Ini

 (*)

Hati-Hati, Ini Risiko Jika Riasan Mata Tidak Dibersihkan Maksimal