Peringati Hari Ibu, Ini 5 Cara Mengatasi Konflik dengan Ibu Mertua

Ericha Fernanda - Rabu, 22 Desember 2021
Cara mengatasi konflik dengan mertua
Cara mengatasi konflik dengan mertua monzenmachi

 

Lakukan inisiatif dengan meminta maaf terlebih dahulu jika kamu salah, atau komunikasi langsung jika mertua melanggar batasanmu.

Tujuannya agar masalah segera teratasi dan tidak berbelit-belit karena kamu dan mertua saling gengsi untuk berkomunikasi.

5. Perlakukan Semua Orang dengan Baik dan Hormat

Memperlakukan semua orang dengan baik dan hormat adalah pilihan bagus dalam berinteraksi dengan keluarga pasangan.

Baca Juga: Perempuan Menikah, Ini Tips Membangun Hubungan Harmonis dengan Mertua

 

Kamu boleh jadi tidak menyukai situasi atau konflik dengan mertua, tetapi tetap hormati mereka sebagai orang tua pasanganmu.

Selagi konflik tersebut dapat diatasi secara kekeluargaan dan komunikasi terbuka, pastikan mengutamakan itu daripada saling membenci.

Demikian cara mengatasi konflik dengan ibu mertua agar hubungan kembali harmonis, Kawan Puan.

(*)

Sumber: Moms
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini