BERITA TERPOPULER LOVE AND LIFE: Cara Tolak Saran Pengasuhan dari Orang Tua hingga Kesalahan yang Bikin Rumah Terasa Panas

Maharani Kusuma Daruwati - Kamis, 25 April 2024
Tips pijat bayi dengan aman.
Tips pijat bayi dengan aman. naumoid

3. Ini 4 Kesalahan yang Bikin Rumah Terasa Panas Walau Sudah Pakai AC

Saat cuaca panas, sebagian dari Kawan Puan tentu akan menyalakan pendingin ruangan (AC) atau kipas angin.

Namun, kamu tidak harus menggunakan AC maupun kipas angin untuk membuat rumah terasa sejuk saat cuaca sedang panas.

Rumah bisa sejuk secara alami jika sirkulasi udara baik dan ada tanaman hijau di sekitar rumah.

Bila rumah tetap terasa panas, bisa jadi kamu melakukan sejumlah kesalahandi bawah ini!

Salah Memilih Warna Cat Dinding

Cat dinding ternyata tidak hanya mempercantik tampilan rumah, tapi juga bisa berdampak pada udara di dalam ruangan.

Ahli interior Goodell David menyebutkan, warna-warna cat yang gelap lebih banyak menyerap panas.

Mengecat dinding dengan warna gelap membuat ruangan terasa panas, bahkan walau suhu di luar sudah rendah.

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Tak Hanya Mengatasi Rumah Panas, Ini Manfaat Lain dari Kipas Angin

(*)