Bebas Lisensi, Ini 4 Ide Usaha Memakai Logo Judul dan Poster Film Siksa Kubur

Linda Fitria - Jumat, 12 April 2024
Logo judul dan poster film Siksa Kubur yang bisa dipakai untuk ide usaha.
Logo judul dan poster film Siksa Kubur yang bisa dipakai untuk ide usaha. Instagram/jokoanwar

Kamu bisa juga membuat paket stiker lucu menggunakan meme, kartun, atau kata-kata lucu yang berkaitan dengan film.

Jika memungkinkan, Kawan Puan juga bisa membuat stiker glow in the dark yang akan terlihat keren di malam hari.

Desain ini cocok untuk para penggemar horor yang ingin menunjukkan kecintaan mereka pada film Siksa Kubur.

4. Tas

Kawan Puan juga bisa membuat ransel dengan desain logo Siksa Kubur yang besar dan mencolok. Tas ini cocok untuk dipakai sehari-hari atau saat bepergian.

Atau bisa juga membuat tas tote dengan desain minimalis yang stylish.

Tas ini cocok untuk dipakai ke kampus, kantor, atau hangout bersama teman loh, Kawan Puan.

Nah itu dia beberapa ide usaha yang bisa kamu coba menggunakna logo judul dan poster film Siksa Kubur. Apakah kamu tertarik?

Baca Juga: Faradina Mufti Dikubur Hidup-Hidup di Film Siksa Kubur: Gue Enggak Habis Pikir

Penulis:
Editor: Linda Fitria