Ini Alasan Kenapa Vitamin B Kompleks Bermanfaat bagi Kesehatan Mental

Anna Maria Anggita - Jumat, 7 April 2023
Hubungan antara vitamin B Kompleks dan kesehatan mental
Hubungan antara vitamin B Kompleks dan kesehatan mental NatchaS

Sayangnya, banyak orang yang tidak tahu kalau mereka mengalami kekurangan vitamin.

Padahal kekurangan vitamin yang tidak diobati dapat menyebabkan kerusakan serius pada tubuh dan otak.

Dalam kasus defisiensi B12, orang dapat mengalami gejala fisik, neurologis, dan kejiwaan yang signifikan.

Oleh sebab itu, penting bagimu untuk mengetahui tanda-tanda kekurangan vitamin B seperti:

- Energi rendah

- Perubahan suasana hati

- Masalah kognitif

- Kesemutan di ekstremitas.

Untuk mengevaluasi kadar vitamin dan kesehatan  secara keseluruhan, maka penting bagi Kawan Puan mendapatkan pemeriksaan darah.

Pemeriksaan darah bisa dilakukan ke dokter ya, Kawan Puan.

Baca Juga: Dilakukan Ussy Sulistiawaty, Ini Manfaat Aerial Hoop untuk Fisik dan Mental

(*)

Sumber: Verywell Mind
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati

Hari Lebaran Jadi Momen Memaafkan, Ini Manfaatnya bagi Kesehatan Mental