Akibat Begadang di Malam Tahun Baru, Ini 5 Cara Mengatasi Kulit Kering

Anna Maria Anggita - Selasa, 3 Januari 2023
Merawat kulit kering setelah begadang
Merawat kulit kering setelah begadang RyanKing999

Hindari mandi atau berendam lama di air panas, karena bisa menghilangkan minyak alami di kulit.

Jadi sebaiknya batasi mandi air panas, disarankan tidak lebih dari 5-10 menit.

Atau gunakan air hangat, bukan air panas ya, Kawan Puan.

4. Gunakan Pelembap Bebas Alergen

Selain wajah, kulit bagian tubuh pun juga bisa mengalami kekeringan.

Oleh sebab itu disarankan menggunakan pelembap bebas pewangi.

Segera oleskan pelembap ketika kulit masih berada dalam keadaan kering.

5. Pakai Tabir Surya

Kawan Puan, pastikan juga untuk menggunakan tabir surya, dengan minimal SPF30.

Meski cuaca sedang berawan atau kamu di rumah saja, tetap oleskan tabir surya.

Usahakan mengoleskan tabir surya secukupnya dan ulangi setiap dua jam sekali ya, agar kulit tetap sehat.

Baca Juga: Usai Rayakan Tahun Baru, Ini 5 Tips Perawatan Kulit Setelah Begadang

(*)

Sumber: Mayo Clinic,walkindermatology.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria

Ini 3 Hal yang Perlu Dilakukan Jika Ingin Dapatkan Bibir Sehat Merona