Banyak Hal Menarik, Ada Apa Saja di Majalah Bobo Tahun 2023 Nanti?

Linda Fitria - Rabu, 21 Desember 2022
Tahun 2023 adalah tahun yang istimewa untuk Bobo. Pada 14 April 2023 nanti, Majalah Bobo akan masuk ke usia emas, yakni 50 tahun.
Tahun 2023 adalah tahun yang istimewa untuk Bobo. Pada 14 April 2023 nanti, Majalah Bobo akan masuk ke usia emas, yakni 50 tahun. Dok. Majalah BOBO

Parapuan.co - Sebentar lagi kita akan menyambut tahun baru 2023 nih, Kawan Puan.

Nah di tahun 2023 nanti, Majalah Bobo akan memasuki usia emas 50 tahun nih, tepatnya di tanggal 14 April 2023.

Majalah Bobo sendiri sudah menemani anak-anak Indonesia dari generasi ke generasi. Tepatnya sejak tahun 1973.

Lalu, ada apa saja di Majalah Bobo tahun 2023?

1. Bisa Langganan Majalah Bobo 6 hingga 12 Bulan

Selain membeli satuan di Gramedia, teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo selama 6 hingga 12 bulan.

Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo melalui Gridstore.id.

O iya, Majalah Bobo juga bisa didapatkan melalui e-commerce. Lengkapnya teman-teman bisa klik di sini: LINK.

2. Bobo Goes to School

Baca Juga: Bangkitkan Memori Lama, Oki dan Nirmala Bakal Dibuat Serial Live Action

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Memanah hingga Berpolitik, Ini Keahlian yang Dimiliki Woo Hee di Drama Queen Woo