Lakukan 4 Hal Ini untuk Cegah Kebakaran di Area Dapur, Apa Saja?

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 17 September 2022
Mencegah kebakaran di area dapur.
Mencegah kebakaran di area dapur. Switlana Symonenko

Jika tidak mencabutnya, peralatan elektronik ini bisa berbahaya dan memicu kebakaran.

Untuk itu, setelah sesi memasak selesai, sebelum meninggalkan dapur pastikan telah mencabut semua peralatan listrik guna menghindari risiko kebakaran.

4. Jaga Kebersihan Dapur

Langkah terakhir untuk mencegah kebakaran di dapur adalah dengan menjaga kebersihannya.

Membersihkan dapur secara teratur tidak hanya menjaga terlihat bersih dan mencegah bau, tapi juga menghindari kecelakaan yang dapat menyebabkan insiden kebakaran.

Membersihkan dapur ini termasuk memastikan jika peralatan berfungsi dengan baik dan memeriksanya secara teratur dan membersihkan remahan di pemanggang setelah digunakan.

Tak hanya itu, kamu juga perlu membersihkan tumpahan minyak yang ada di dekat kompor karena dapat memicu kebakaran.

Kawan Puan, itu tadi beberapa cara untuk mencegah kebakaran di dapur.

Jadi, perhatikan ini dengan baik-baik ya!

Baca Juga: Selain Kompor, Ini 4 Barang Rumah Tangga yang Bisa Memicu Kebakaran

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria