3 Tips Bagikan Daging Kurban, Salah Satunya Pakai Pembungkus Khusus

Anna Maria Anggita - Sabtu, 9 Juli 2022
Tips membagikan daging saat Iduladha
Tips membagikan daging saat Iduladha Ilia Nesolenyi

Baca Juga: Demi Cegah Penularan Wabah PMK, Begini Tips Membungkus Daging Kurban

Daging kurban bisa diolah keberagam masakan seperti:

- Nasi Kebuli

- Rendang

- Krengsengan

- Bakso

- Abon

Membagikan daging kurban menjadi masakan matang itu bisa jadi alternatif yang lebih praktis dan higienis.

Pasalnya daging yang sudah diolah jadi bebas bau dan terhindar dari kontaminasi bakteri yang disebabkan oleh darah pada daging.

Nah Kawan Puan, setelah mempersiapkan ketiga tips membagikan daging kurban, maka kamu sudah bisa memberikan ke warga sekitar.

Di samping itu, apabila kamu ingin membagikan olahan daging kurban ke sanak saudara namun tak punya banyak waktu, disarankan untuk menggunakan jasa pengiriman dengan aplikasi, sehingga lebih praktis ya.

Semoga tips di atas membantumu dalam pembungkusan daging yang tepat ya, Kawan Puan.

Baca Juga: 4 Tips Memasak Cepat Tongseng Sapi Empuk, Ide Kuliner Khas Iduladha

(*)

Dicicipi Sampai Korea, Ini Resep Mie Yamin Bandung ala Kimbab Family