Untuk Investor Pemula, Ini 4 Jenis Investasi yang Bisa Kamu Coba

Firdhayanti - Selasa, 21 Juni 2022
Ilustrasi berinvestasi jangka pendek
Ilustrasi berinvestasi jangka pendek MicroStockHub

Instrumen investasi yang dimaksud seperti saham, obligasi, dan instrumen keuangan lainnya yang tersedia di pasar modal.

Jika Kawan Puan ingin investasi reksadana, kamu tak perlu mengeluarkan modal besar. 

Nantinya, manajer investasi akan membantu mengelola dana investasi melalui reksa dana.

Reksa dana sendiri memiliki berbagai jenis, ada reksa dana pasar uang, reksa dana pendapatan tetap, reksa dana saham, dan reksa dana campuran.

2. Deposito

Deposito adalah produk investasi atau produk simpanan berjangka dan tidak boleh diambil oleh nasabah dalam jangka waktu tertentu.

Nasabah dan perbankan sudah menyepakati jangka waktu tersebut. 

Biasanya, deposito mempunyai jangka waktu jatuh tempo selama 1, 3, 6, 12 atau bahkan 24 bulan dan hanya bisa dicairkan sesuai jangka waktu yang telah dipilih. 

Apabila deposito dicairkan sebelum tanggal jatuh tempo, maka kita akan dikenakan tarif penalti.

Baca Juga: Bikin Kantong Bolong, Begini Tips Menghindari Jebakan Monkey Business

Sumber: Cerdasbelanja.grid.id
Penulis:
Editor: Linda Fitria