Dipakai untuk Hindari Kotoran hingga Gaya Penuh Warna, Ini Sejarah Sepatu Platform

Citra Narada Putri - Sabtu, 21 Mei 2022
Sejarah sepatu platform.
Sejarah sepatu platform. Dok. RISD Museum & Getty Images

Tahun 220 Sebelum Masehi

Sandal platform bernama Cothurnus dipakai aktor teater di Yunani pada tahun 200 sebelum Masehi.
Sandal platform bernama Cothurnus dipakai aktor teater di Yunani pada tahun 200 sebelum Masehi. Dok. mmdtkw.org

Aktor Yunani biasa memakai sandal kulit dengan hak platform dari material gabus yang disebut Cothurnus.

Biasanya sandal kulit platform ini dibuat setinggi 6 inci atau 15 cm.

Kendati demikian, tinggi Cothurnus sangat ditentukan oleh peran si aktor yang akan mengenakannya. 

Jika ia memerankan karakter protagonis, maka semakin tinggi sepatunya, agar semakin mudah dilihat.

Tahun 1300-an

Kabkab dipakai di era 1300-an untuk ke pemandian umum.
Kabkab dipakai di era 1300-an untuk ke pemandian umum. RISD Museum

Di Timur Tengah, sandal platform kayu biasanya dihiasi dengan cangkang dan gading. Alas kaki jenis ini dipakai di pemandian umum untuk melindungi diri dari lantai yang panas dan basah.

Baca Juga: Tinggi dan Nyaman Dipakai, Ini 5 Tren Sepatu Platform di Tahun 2022

Sumber: refinery29
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri

3 Tips Mix and Match Outfit untuk Nonton Konser NCT Dream di Jakarta