7 Jenis Kain Favorit untuk Gamis, Salah Satunya Kain Crepe (Bagian II)

Ardela Nabila - Kamis, 14 April 2022
Berbagai jenis bahan gamis.
Berbagai jenis bahan gamis. kokkai

Biasanya, jenis katun dipakai untuk membuat kaus, namun kini sudah banyak busana muslim yang terbuat dari bahan katun combed.

Kain katun combed sendiri memiliki tingkat serat benang yang halus dengan rajutan yang cukup rapat, sehingga tidak berbulu. Kelebihan lainnya dari bahan ini adalah kain ini tidak mudah kusut dan luntur.

2. Kain katun linen

Sumber: gramedia.com
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara

Kawan Puan Perlu Tahu Tips Memilih Sepatu untuk Perempuan Aktif ala Maria Selena