Info SBMPTN: 9 Strategi Membaca Intensif untuk Jawab Soal UTBK 2022

Dian Fitriani N - Rabu, 9 Maret 2022
Info SBMPTN: 9 Strategi membaca intensif.
Info SBMPTN: 9 Strategi membaca intensif. xijian

Tak hanya itu, untuk info SBMPTN sendiri, rupanya scanning ialah trik membaca yang diperuntukkan agar mendapatkan informasi khusus.

Skimming dapat dilakukan saat prabaca, sedangkan scanning hanya bisa diterapkan guna mencari jawaban atas sesuatu tanpa harus membaca bacaan secara keseluruhan.

2. Memprediksi isi bacaan

Memiliki kemampuan memprediksi isi tulisan akan membantu kamu menghubungkan pengetahuan dengan topik, sehingga kita tak akan kesulitan saat mengetahui materi di dalam bacaan.

Di samping itu, kamu bisa memprediksi isi teks berdasarkan kunci bacaan, misalnya gambar, ilustrasi, subjudul atau plot.

3. Kosakata

Kawan Puan bisa mengaplikasikannya saat prabaca atau pascabaca.

Sebagai salah satu berita SBPTMN yang bisa membantumu, trik ini dapat membantu mengaktifkan skemata, agar kita cepat menelaah istilah sulit atau topik bahasan.

 Baca Juga: Info SBMPTN: Ini Daftar 74 Lokasi Tes UTBK SBMPTN 2022, Sudah Tahu?