Pendaki Gunung Lawu Meninggal Dunia Akibat Hipotermia, Ini Gejalanya

Ericha Fernanda - Rabu, 2 Maret 2022
Gejala dan penyebab hipotermia
Gejala dan penyebab hipotermia Евгений Харитонов

Gejala

Mengutip WebMD, hipotermia adalah gawat darurat medis yang perlu segera diatasi. Gejalanya termasuk:

- Menggigil, kondisi ini sebenarnya pertanda baik bahwa sistem pengaturan panas tubuh masih aktif.

- Pernapasan lambat dan dangkal.

- Kebingungan dan kehilangan ingatan.

- Kelelahan ekstrem dan mengantuk.

- Kehilangan koordinasi, seperti bicara cadel, tangan meraba-raba, dan langkah tersandung.

- Denyut nadi yang lambat dan lemah.

- Pada hipotermia berat, seseorang bisa tidak sadarkan diri tanpa tanda-tanda pernapasan atau denyut nadi yang jelas.

Baca Juga: Alergi Dingin: Kenali Ini Gejala, Penyebab, hingga Cara Mencegahnya

Sumber: Kompas.com,WebMD
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara

Viral di TikTok Urutan Mandi yang Benar, Ini Penjelasan dari Ahli