Mampu Perkuat Hubungan Suami Istri, Ini 5 Posisi Cuddling Terbaik

Ratu Monita - Kamis, 17 Februari 2022
Posisi cuddling yang dapat perkuat hubungan suami istri.
Posisi cuddling yang dapat perkuat hubungan suami istri. Panupong Piewkleng

Parapuan.co - Ada banyak cara yang dapat membantu menjaga hubungan suami istri tetap harmonis. 

Salah satu yang bisa dilakukan oleh pasangan adalah adanya sentuhan fisik yang intim seperti cuddling

Cuddling merupakan aktivitas hubungan suami istri yang bisa dilakukan dengan saling bermesraan meliputi berpelukan dan berangkulan. 

Selain berpelukan, pasangan yang sekadar berpegangan tangan pun sudah termasuk cuddling

Biasanya, aktivitas ini dilakukan di tempat tidur namun tak selalu merujuk pada hubungan seksual, meskipun sering kali cuddling disebut sebagai pemanasan sebelum berhubungan.

Seperti yang dikutip dari Healthline, terdapat sejumlah posisi cuddling dengan pasangan yang dapat bantu membuat hubungan dengan pasangan makin intim, ada apa saja?

1. Spoon

Perkuat hubungan suami istri dengan posisi cuddling Spoon.
Perkuat hubungan suami istri dengan posisi cuddling Spoon.

Spooning merupakan posisi berpelukan yang paling utama, di mana terdapat salah satu yang menjadi sendok besar dan yang lainnya jadi sendok kecil. 

Baca Juga: Hubungan Suami Istri Makin Intim, 6 Olahraga yang Mampu Tingkatkan Gairah Seksual

Sumber: Healthline
Penulis:
Editor: Arintya