Rekomendasi 5 Serum Cica Lokal yang Jadi Skincare Viral di TikTok

Dian Fitriani N - Sabtu, 29 Januari 2022
Rekomendasi serum wajah kandungan cica yang jadi skincare viral di TikTok.
Rekomendasi serum wajah kandungan cica yang jadi skincare viral di TikTok. Makidotvn

Skincare viral di TikTok - Natur Miracle Calming Face Serum
Skincare viral di TikTok - Natur Miracle Calming Face Serum shopee.co.id

Tak hanya membuat produk perawatan rambut, kini Natur merambah ke dunia kecantikan kulit wajah, melalui koleksi Miracle Calming Serum yang juga langsung menarik perhatian beauty enthusiast, sehingga menjadi skincare viral di TikTok.

Produk ini dilengkapi cica, allantoin sera witch hazel yang dapat menenangkan kulit, mengatasi hiperpigmentasi hingga menyamarkan bekas jerawat.

Tersedia dalam ukuran 30 ml, Natur Miracle Calming Serum sedang diskon sebesar 60 persen sebesar Rp68.000 di Shopee.

3. Elsheskin Smoothing Serum 

Skincare viral di TikTok - Elsheskin Smoothing Serum
Skincare viral di TikTok - Elsheskin Smoothing Serum shopee.co.id

Dengan dua kandungan utama centella asiatica leaf (cicaextract dan salicylic acid, skincare populer di TikTok dari ElsheSkin ini mampu mengatasi berbagai masalah kulit seperti, jerawat, komedo sekaligus flek hitam.

Ditawarkan dalam ukuran 15 ml, Elsheskin Smoothing Serum dibanderol seharga Rp113.050 di Shopee.

Baca Juga: Skincare Viral di TikTok: Serum Implora yang Efektif Cerahkan Kulit

5. Everwhite Cica Soothing Serum 

Skincare viral di TikTok - Everwhite Cica Soothing Serum
Skincare viral di TikTok - Everwhite Cica Soothing Serum shopee.co.id

Everwhite Cica Soothing Serum memiliki tiga kandungan utama yakni, centella asiatica, hyaluronate acid serta glyzirrhinate.

Ketiga bahan aktif tersebut berfungsi menenangkan, melembapkan sekaligus merawat kulit berjerawat.

Tersedia dalam ukuran 30 ml, kamu bisa mendapatkan Everwhite Cica Soothing Serum dengan menyiapkan uang sebanya Rp117.000.

Everwhite menawarkan promosi menarik, yakni memberikan hadiah gratis serta potongan ongkos kirim di Shopee untuk menyambut momen Harbolnas, lho.

Penasaran apa saja hadiahnya? Tunggu di momen sale puncak 2.2 di Shopee ya.

Itu dia lima rekomendasi serum kandungan cica yang sedang hype hingga jadi skincare viral di TikTok.

Yuk, check out sekarang!

(*)

Baca Juga: Skincare Viral di TikTok: Rekomendasi Acne Serum Mulai dari Rp35 Ribu

Resmi Dibuka, Sports Direct Jadi Destinasi Tempat Belanja Perlengkapan Olahraga