Sedang Tren, Ini 7 Langkah Mudah Mengaplikasikan Peach Coral Makeup

Dian Fitriani N - Kamis, 20 Januari 2022
Cara membuat peach coral makeup
Cara membuat peach coral makeup Instagram @baesuzyoficiall & @lalalalisa_m

Parapuan.co - Tak hanya cerita film, peach coral makeup yang biasa kita lihat di drama Korea pun mulai digemari para beauty enthusiast.

Pasalnya, jenis makeup tersebut mampu membuat kulit tampak lebih bercahaya.

Selain Korea Selatan, perhelatan busana kelas dunia seperti Spring/Summer Milan Fashion Week 2022, turut menampilkan ragam kreasi riasan wajah warna peach coral, seperti dikutip dari Allure.

Lantas, apa yang membuat peach coral makeup begitu istimewa?

Riasan wajah ini akan memberikan kesan kulit tampak lebih warm, namun tetap cerah, Kawan Puan!

Selain itu, peach coral makeup juga cocok digunakan untuk semua jenis kulit, lo! Hal ini dibenarkan oleh makeup artist Tommy Napoli.

"Peach mampu menyerap cahaya lebih baik dari warna lainnya, sehingga wajah terlihat lebih stunning," ujar Tommy Napoli.

"Riasan wajah warna peach coral bisa jadi solusi untuk mengatasi masalah kulit kusam hingga flek hitam," tambahnya.

Kawan Puan ingin mencoba peach coral makeup ini? Berikut tujuh cara mudah membuat jenis makeup satu ini!

Baca Juga: Beda Cara, Ini Ragam Teknik Aplikasi Make Up Sesuai Jenis Alatnya

Sumber: Allure,Vogue
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Viral di Medsos Remaja Perempuan Jadi Tersangka Usai Menerima Video Syur, Ini Kronologinya