Berbahaya, Jangan Berikan Kucing Peliharaan 3 Jenis Minuman Ini

Saras Bening Sumunar - Selasa, 18 Januari 2022
Minuman yang tidak boleh diberikan kucing peliharaan
Minuman yang tidak boleh diberikan kucing peliharaan iStockphotos

Minuman beralkohol

Minuman beralkohol juga dapat membahayakan kucing peliharaan.

Ini sangat berakibat fatal jika kucing peliharaan tidak sengaja menelan akohol.

Ketika kucing peliharaan menelan alkohol mereka akan mengalami kondisi gagal ginjal, gangguan pencernaan, gangguan pernapasan, hingga pembengkakan di liver.

Selain itu itu kucing peliharaan yang menelan alkohol juga akan mengalaki kerusakan organ yang memicu pendaharan bahkan mengakibatkan kematian.

Tentunya Kawan Puan tidak ingin mengalami kondisi semacam ini.

Oleh karena itu hindari meletakkan makanan dengan sembarangan di rumah.

Terlebih makanan yang mengandung kafein, susu, dan alkohol.

Jadi, rawat kucing peliharaan dengan baik ya!

Baca Juga: Kucing Bertingkah Agresif? Ternyata Ini Bisa Jadi Penyebabnya

(*)