BERITA TERPOPULER FASHION & BEAUTY: Bahan Alami untuk Rawat Kuku Rusak hingga Kesalahan Manikur di Rumah

Citra Narada Putri - Selasa, 11 Januari 2022
Berita terpopuler fashion & beauty
Berita terpopuler fashion & beauty iprogressman/iStockphoto

Parapuan.co – Ada tiga topik terhangat dalam Berita Terpopuler Fashion & Beauty hari ini.

Mulai dari kesalahan manikur sendiri di rumah hingga brand fashion yang merambah dunia metaverse.

Ada pula topik tentang cara membuat ramuan untuk perawatan kuku di rumah dengan bahan alami.

Simak yuk, ulasan masing-masing topik berikut!

1. Ini 5 Kesalahan saat Manikur Sendiri di Rumah yang Buat Kuku Jadi Tidak Cantik

Selain lebih hemat, manikur sendiri di rumah bisa memberikan kebebasan pada kita untuk berkreasi sesuai selera masing-masing.

Hanya saja, saat manikur sendiri, Kawan Puan mungkin sering menyadari bagaimana kutek atau cat kuku yang kamu pakai lebih cepat terkelupas atau bahkan terlihat pecah-pecah.

Ketika hal tersebut terjadi, mungkin saja kamu secara tidak sadar melakukan beberapa kesalahan saat manikur kuku.

Simak lima kesalahan saat manikur sendiri di rumah yang harus kamu hindari melalui tautan berikut ini!

Baca Juga: 5 Gaya Modis Shalika Aurelia, Pesepak Bola Putri Indonesia Pertama yang Berkarier di Eropa

2. 5 Brand Fashion Ini Merambah Dunia Metaverse, Ada Burberry sampai Gucci

Tak hanya dunia hiburan, kini dunia fashion juga mulai merambah dunia metaverse.

Metaverse sendiri merupakan simulasi dunia manusia yang memanfaatkan teknologi AR (Augmented Reality), seperti yang dikutip dari Time.

Kini beberapa brand fashion mewah pun mulai merambah dunia metaverse, dengan meluncurkan koleksi-koleksi terbarunya secara digital.

Brand fashion apa saja yang sudah merambah dunia metaverse? Simak yuk ulasannya melalui tautan berikut!

3.  Ini 5 Cara Buat Ramuan Perawatan Kuku Sendiri di Rumah dengan Bahan Alami

Tanpa disadari, rutinitas yang biasa kita lakukan bisa menyebabkan kuku menjadi rusak dan rapuh, lho.

Mulai dari kebiasaan menggigit kuku yang bisa membuat kutikula menjadi mudah rapuh hingga terlalu sering menggunakan kuteks berbahan gel.

Yuk rawat kukumu dengan ramuan yang dibuat dari bahan alami, dengan klik link berikut ini. 

Baca Juga: Ini Cara Mudah Menerapkan Rutinitas Kecantikan yang Ramah Lingkungan

BERITA TERPOPULER FASHION & BEAUTY: Tips Cantik Kareena Kapoor hingga Skincare Tzuyu TWICE