Catat! Ini 4 Tips Beli Kripto di Tahun 2022 agar Makin Cuan

Ardela Nabila - Kamis, 30 Desember 2021
Tips berinvestasi di kripto agar cuan.
Tips berinvestasi di kripto agar cuan. Chinnapong

Menurut prediksinya, di tahun depan, turunan kriptolah yang akan dijual dengan harga yang masih cukup murah.

“Kalau Bitcoin (BTC) dan Ethereum (ETH) sudah relatif lebih mahal, sehingga banyak investor yang melakukan investasi pada turunan kripto dengan harga yang lebih mudah,” pungkasnya.

4. Konsultasi pada ahlinya

Terakhir, Ibrahim juga menyarankan agar kamu berkonsultasi lebih dulu ke pakar sebelum membeli mata uang kripto.

Ini menjadi penting untuk dilakukan guna memastikan kamu tidak hanya ikut-ikutan tren yang ada, bukan karena memiliki tujuan berinvestasi.

Baca Juga: Cara Mudah Bermain Doge Dash NFT, Game Online Penghasil Uang Kripto

“Konsultasi dengan pakar kripto yang memang menguasai kripto. Jangan terlalu percaya dengan marketing, kalau terlalu percaya akan dibawa ke mana-mana, sehingga tidak sesuai lagi dengan tujuan investor,” tegasnya.

Nah, itulah beberapa tips berinvestasi di mata uang kripto yang bisa Kawan Puan terapkan di tahun 2022 mendatang agar makin cuan.

Semoga bermanfaat, ya! (*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara