Ingin Membangun Rumah Baru? Yuk Pertimbangkan Dulu 4 Hal Ini

Saras Bening Sumunarsih - Jumat, 26 November 2021
Hal yang perlu dipertimbangkan sebelum membangun rumah baru.
Hal yang perlu dipertimbangkan sebelum membangun rumah baru. archideaphoto

4. Pemiliahan furnitur

Sangat penting untuk mendapatkan ukuran furnitur yang tepat untuk rumah barumu.

Untuk itu, pilihlah furnitur yang multifungsi, seperti sofa yang juga bisa kamu gunakan untuk tempat penyimpanan.

Atau jika kamu memutuskan untuk membawa furnitur dari rumah lamamu ke rumah baru pastikan jika itu kompetibel di ruangan rumah barumu.

Hindari untuk terlalu banyak meletakkan furnitur di dalam rumah karena ini akan mengahalangi lalu lintas di ruangan.

Baca Juga: Ingin Mewujudkan Rumah Minimalis? Mudah Simak 5 Cara Berikut

Nah Kawan Puan itu tadi hal-hal yang perlu dipertimbangkan saat akan membangun rumah baru.

Jadi jangan terburu-buru ya! (*)