Kupas Tuntas, Ini Aturan Clean Beauty Rutin Beserta Kandungannya

Dian Fitriani N - Selasa, 23 November 2021
Aturan memulai clean beauty beserta kandungannya
Aturan memulai clean beauty beserta kandungannya Artfully79

Selanjutnya, kamu juga harus memastikan jika skincare clean beauty tersebut tidak mengandung bahan berbahaya.

Hal ini guna memastikan kulit wajah bisa beradaptasi dan tak menimbulkan iritasi.

Sama seperti perawatan kulit lainnya, kandungan di dalamya pun harus kita perhitungkan.

Jangan sampai kamu salah memilih produk skincare clean beauty ini ya.

Baca Juga: Sering Tertukar, Ternyata Ini Beda Clean Beauty dan Natural Beauty

Jika kamu menemukan kandungan seperti parabens, sulfates SLS, mineral oils, formaldehydes, retinyl palmitate serta oxybenzone tercantum di label produk, kita harus menghindarinya. 

Sebab kandungan di atas sangat berbahaya sehingga tidak direkomendasikan ada dalam produk skincare.

Sebaliknya, apabila Kawan Puan justru menemukan kandungan hyaluronic acid, glycerin, panthenol, ceramides, zinc oxides, vitamin C, bakuchiol dan alpha hydroxy acids maka skincare tersebut layak digunakan.

Nah, itulah aturan penggunaan clean beauty routine beserta kandungannya.

Bagaimana, tertarik mencoba tren kecantikan ini

(*)

Sumber: Everyday Health
Penulis:
Editor: Linda Fitria

Apa itu Hydroxypinacolone Retinoate yang Viral di TikTok? Ini Manfaatnya