5 Tips Bertengkar Sehat setelah Perempuan Menikah, Bikin Hubungan Makin Mesra!

Ratu Monita - Minggu, 21 November 2021
Tips bertengkar sehat setelah perempuan menikah.
Tips bertengkar sehat setelah perempuan menikah. Freepik

5. Tidak merambat ke hal lain

Hal yang menjadi kebiasaan dalam pertengkaran suatu hubungan adalah ketika permasalahan merambat ke hal lain.

Untuk mencegahnya, penting mendengarkan terlebih dahulu sudut pandang satu sama lain.

Dengan mendengar sudut pandang satu sama lain, pasangan bisa melihat apa yang menjadi masalah dalam hubungan dan dapat menentukan solusi dari permasalahannya.

Cara ini pun membuat pasangan tergerak untuk mencari kesepakatan bersama sebagai solusinya.

Baca Juga: Setelah Perempuan Menikah, Begini Atur Keuangan agar Tidak Cekcok

Hal ini pun menjadi pertanda bahwa pasangan telah menjadi pendengar yang baik, serta menunjukkan keinginan bahwa ingin menyelesaikan masalah tersebut.

Nah, itulah 5 tips bertengkar sehat yang dapat dilakukan setelah perempuan menikah, sehingga hubungan yang terjalin pun semakin mesra dan awet.(*)

Sumber: NOVA
Penulis:
Editor: Aghnia Hilya Nizarisda