BERITA TERPOPULER WELLNESS: Manfaat Tidur Tanpa Bra hingga Cara Mengontrol Gangguan Kecemasan

Maharani Kusuma Daruwati - Kamis, 14 Oktober 2021
Polemik menggunakan bra dan fakta-fakta ilmiah dalam kacamata kesehatan.
Polemik menggunakan bra dan fakta-fakta ilmiah dalam kacamata kesehatan. mustafagull

 

3. 4 Cara Mengontrol Gangguan Kecemasan, Salah Satunya Menulis Jurnal

Kawan Puan, rasa cemas yang tak segera diatasi bisa menjadi gangguan kecemasan.

Gangguan kecemasan atau anxiety adalah sebuah kondisi mental yang membuat penderitanya merasa cemas berlebihan.

Dengan adanya gangguan kecemasan ini, penderita jadi susah menjalani kegiatan sehari-hari, sebab mereka merasa panik, gugup, takut, bahkan jantung jadi berdetak cepat.

Di samping itu, jika emosinya tersulut, maka reaksinya cenderung berlebihan serta sulit mengontrol respons dalam situasi tertentu.

Penyebab gangguan kecemasan

Dilansir dari Kompas.com, gangguan kecemasan itu disebabkan oleh kombinasi faktor genetik dan lingkungan.

Di sisi lain, seseorang berpotensi mengalami gangguan kecemasan jika berada dalam posisi berikut:

Baca Juga: Masih Ragu ke Cari Bantuan Saat Ada Masalah Kesehatan Mental? Ini 5 Cara Tepat Memilih Psikolog

Baca selengkapnya di sini >>

(*)