Simak! Begini Caranya Bila Kamu Ingin Jadi Peneliti di Indonesia

Arintha Widya - Minggu, 10 Oktober 2021
Ilustrasi seseorang sedang meneliti
Ilustrasi seseorang sedang meneliti Artem Podrez

Cara mengatasi burnout

Bagaimana jika suatu saat bosan mengerjakan hal yang sama terus menerus? Jangan khawatir, semua orang pernah mengalaminya.

Citra Indriani sendiri juga beberapa kali merasa burnout dan bosan melakukan penelitian.

Apalagi jika ia merasa telah mengerjakan banyak tugas di suatu proyek penelitian, tetapi pekerjaannya seolah tak ada habisnya.

 Baca Juga: 6 Cara Perempuan Karier Mengatasi Burnout, Tak Selalu Harus Resign

Ia merasa ingin menyerah, tetapi mengurungkan niatnya lantaran mengingat kembali apa yang benar-benar ingin dilakukannya dalam hidup.

Ketika rasa jenuh datang, ia biasanya bercerita dengan rekan satu tim untuk mendapatkan dukungan.

Timnya selama ini menurutnya juga sangat saling dukung, sehingga ia selalu bisa menemukan kembali semangatnya untuk melakukan penelitian.

 

 

Hebat, ya? Kalau Citra Indriani bisa, Kawan Puan juga bisa menjadi peneliti hebat, lho! (*)

Sumber: Wawancara
Penulis:
Editor: Tentry Yudvi Dian Utami