BERITA TERPOPULER WELLNESS: Ciri-Ciri Body Dysmorphic Disorder hingga 7 Makanan Manusia yang Jangan Diberikan ke Anjing

Aghnia Hilya Nizarisda - Selasa, 5 Oktober 2021
Mengenal body dysmorphic disorder, gangguan mental tentang ketidakpuasan fisik.
Mengenal body dysmorphic disorder, gangguan mental tentang ketidakpuasan fisik. bee32

2. Begini Cara Bedakan Nyeri Dada Sakit Jantung dan Asam Lambung

Nyeri dada adalah gejala yang mirip antara penyakit jantung dan asam lambung.

Terkadang gejala nyeri dada masih sering disalahpahami seperti asam lambung naik. Padahal, nyeri dada bisa jadi pertanda serangan jantung.

Hal ini pun selaras dengan pernyataan Dokter Spesialis Jantung dan Pembuluh Darah Primaya Hospital Makassar, dr. Bambang Budiono SpJP, FIHA, FAPSIC, FSCAI.

Baca Juga: 6 Langkah Diet Jantung Sehat untuk Mencegah Penyakit Jantung

Menurut dr. Bambang, benar bahwa nyeri dada bisa menjadi indikasi adanya sakit asam lambung sekaligus serangan jantung.

Gejala serangan jantung, heartburn, dan angina memang mirip. Untuk membedakannya, bisa diketahui dari riwayat kesehatan dan pemeriksaan fisik.

Selain itu, ada beberapa perbedaan nyeri dada karena sakit jantung dan asam lambung yang perlu kita ketahui agar tidak salah ambil langkah.

Baca selengkapnya di sini.