Bahaya! 7 Kebiasaan Buruk Ini Harus Kamu Hindari Saat Menyikat Gigi

Vregina Voneria Palis - Minggu, 4 April 2021
Illustrasi Menyikat Gigi
Illustrasi Menyikat Gigi freepik.com

Parapuan.co - Kawan Puan rutinitas menyikat gigi merupakan kebiasaan yang pasti kita lakukan setiap hari.

Namun, karena sudah menjadi rutinitas harian terkadang kita kurang menaruh perhatian pada aktivitas satu ini, dan sekedar melakukannya asal-asalan.

Nah sadarkah kamu bila ada beberapa hal yang selama ini kerap kita lakukan saat menyikat gigi ternyata salah.

Baca Juga: Sering Insomnia? Berikut Kesalahan yang Sering Terjadi Saat Atasi Gangguan Tidur Ini

Seperti kebanyakan aktivitas perawatan tubuh lainnya, menyikat gigi juga punya aturan cara yang benar dan salah loh Kawan Puan.

Melansir dari Thedentalmaven, berikut PARAPUAN telah merangkum beberapa kebiasaan menyikat gigi yang buruk:

1. Menyikat gigi terlalu cepat

Kawan Puan dalam menggosok gigi kamu setidaknya memerlukan waktu sekitar 2 menit lamanya untuk membersihkan gigi dengan benar.

Baca Juga: Waspada! Ini 4 Bahaya Diet Air Putih yang Tidak Boleh Disepelekan

Kamu bisa membagi area mulutmu menjadi empat bagian, rahang atas bagian depan, rahang atas bagian belakang, rahang bawah bagian depan, dan rahang bawah bagian belakang, lalu gosok setiap bagian selama 30 detik.

Nah cara ini sangat efektif untuk membuat gigimu menjadi benar-benar bersih.

Sumber: thedentalmaven
Penulis:
Editor: Arintya