Gempa 7,2SR Guncang Jepang, Siapkan 10 Item Ini untuk Bertahan Hidup Pascabencana

Shenny Fierdha - Minggu, 21 Maret 2021
Ilustrasi sejumlah item untuk emergency kit untuk hadapi situasi pascabencana
Ilustrasi sejumlah item untuk emergency kit untuk hadapi situasi pascabencana jpninfo.com

Obat-Obatan Pribadi

Tiap orang punya kondisi kesehatan masing-masing yang terkadang membutuhkan pengobatan khusus.

Jika individu mengidap diabetes, maka sebaiknya obat untuk mengatasi penyakit tersebut disertakan dalam emergency kit agar dapat bertahan menghadapi situasi pascabencana.

Senter dan Baterai

Listrik bisa padam menyusul bencana sehingga saat malam hari keadaan bisa sangat gelap.

Untuk tetap dapat melihat keadaan sekitar, bawalah senter dan baterainya dalam emergency kit.

Baca Juga: WhatsApp, Facebook, dan Instagram Sempat Down pada Sabtu Dini Hari, Kali Ini Apa Sebabnya?

Radio dan Baterai

Ini dimaksudkan untuk berkomunikasi dan mengetahui perkembangan terkini selepas bencana.

Walau kita bisa saja membawa telepon genggam, namun bisa saja sinyal terganggu atau bahkan nol akibat bencana.

Sumber: Kompas.com,nypost.com
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati