6 Makanan Ini Bagus Dikonsumsi Sebelum Olahraga, Salah Satunya Nasi!

Devi Agustiana - Rabu, 17 Maret 2021
6 makanan ini bagus dikonsumsi sebelum olahraga.
6 makanan ini bagus dikonsumsi sebelum olahraga. artursfoto

4. Pisang

Satu pisang berukuran sedang yang dimakan sekitar 45 menit hingga satu jam sebelum latihan, biasanya cukup untuk tenaga dalam olahraga.

Ini seperti menambahkan bahan bakar ke tubuh. Namun, setiap orang harus memahami kebutuhan tubuhnya sendiri pula.

5. Sandwich selai kacang atau bagel (roti) dengan madu

Triknya di sini adalah memilih roti gandum atau multigrain untuk sandwich, serta bagel gandum.

Baca Juga: Hati-Hati! Kebiasaan Minum Kopi Segelas Tiap Hari Memicu Hipertensi

Madu adalah sumber gula alami yang sangat baik untuk menjadi energi.

6. Yogurt

Karena mudah untuk sistem pencernaan, yogurt adalah pilihan yang bagus untuk dikonsumsi sebelum olahraga yang intens.

Menambahkan beberapa sereal gandum, buah-buahan, atau madu ke dalam yogurt akan meningkatkan energi dengan cepat.

Nah, setelah ini Kawan Puan jangan sampai ada yang berolahraga dengan perut kosong lagi, ya! Niat mau sehat, jangan sampai jadi sakit. (*)

Sumber: Times of India
Penulis:
Editor: Aghnia Hilya Nizarisda

5 Tips Membuat Chicken Rice, Menu Viral di TikTok yang Cocok untuk Anak Kos