Tanaman Okra Bisa Jadi Obat Alami, Ini Manfaatnya bagi Tubuh

Anna Maria Anggita - Sabtu, 26 Maret 2022
Khasiat okra sebagai obat alami
Khasiat okra sebagai obat alami frank600

Di mana mengonsumsi makanan tinggi polifenol dapat meningkatkan kesehatan jantung dengan menurunkan risiko pembekuan darah dan kerusakan oksidatif.

2. Memiliki sifat antikanker

Sebagai obat alami, okra juga memiliki sifat antikanker.

Hal ini dikarenakan okra mengandung sejenis protein yang disebut lektin yang dapat menghambat pertumbuhan sel kanker manusia.

Terdapat studi yang mengungkap manfaat dari okra yakni Lectin of Abelmoschus esculentus (okra) promotes selective antitumor effects in human breast cancer cells.

Peneltian tersebut mengungkap bahwa lektin dalam okra dapat mencegah pertumbuhan sel kanker hingga 63 persen.

3.  Menurunkan gula darah

Keuntungan mengonsumsi obat herbal yang berasal dari okra yakni mampu menurunkan gula darah.

Baca Juga: Tak Kalah Nikmat dari Curry Rice, Ini 3 Macam Kari Jepang yang Wajib Dijajal

Sumber: Healthline
Penulis:
Editor: Linda Fitria

Tips Membuat Roti Kukus Srikaya, Jajanan yang Viral di TikTok