Viral di TikTok Soal Molka di Skandal Burning Sun, Ini Cara Mendeteksi Kamera Tersembunyi

Arintha Widya - Selasa, 21 Mei 2024
Ilustrasi: Cara mendeteksi kamera tersembunyi seperti soal molka dalam skandal Burning Sun yang viral
Ilustrasi: Cara mendeteksi kamera tersembunyi seperti soal molka dalam skandal Burning Sun yang viral Freepik

Parapuan.co - Baru-baru ini skandal Burning Sun kembali ramai dibicarakan hingga viral di TikTok usai perilisan film dokumenter di YouTube BBC.

Seiring dengan dibahasnya skandal Burning Sun, publik juga membicarakan tentang istilah molka atau mollae camera (kamera tersembunyi).

Molka ini digunakan oleh para pelaku untuk merekam hubungan seks yang kemudian disebar ke grup chat.

Kamera tersembunyi ini pun menjadi alat yang sering digunakan untuk menjebak perempuan korban revenge porn

Lantas apa yang perlu kita waspadai dari molka yang disinggung lagi usai film dokumenter skandal Burning Sun viral di TikTok?

Kamera tersembunyi bisa berada di mana saja, seperti kamar hotel atau toilet umum, dan mengincar siapa saja.

Untuk itu, ada baiknya Kawan Puan mengetahui cara mendeteksi keberadaan kamera tersembunyi agar terhindar pula dari kejahatan molka.

Yuk, simak cara mendeteksi kamera tersembunyi sebagaimana dikutip dari Moms Money di bawah ini!

1. Inspeksi Visual

Baca Juga: Apa Itu Molka? Istilah Korea yang Viral di TikTok Usai Rilisnya Dokumenter Burning Sun

Sumber: Moms Money
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri