Waspada, Ini 5 Hal Tidak Penting yang Bikin THR Lebaran Cepat Habis

Arintha Widya - Senin, 25 Maret 2024
Ilustrasi penyebab uang THR cepat habis
Ilustrasi penyebab uang THR cepat habis Freepik

2. Berburu Diskonan untuk Barang yang Tidak Penting

Banyak orang cenderung tergoda untuk membeli barang diskon, terutama ketika melihat harga yang terjangkau.

Belum lagi di bulan Ramadan ini banyak penawaran dan promo menarik untuk berbagai pembelian online.

Budaya konsumtif tinggi dan fokus pada harga dibandingkan dengan kualitas barang, kerap menyebabkan pembelian barang-barang yang tidak terlalu diperlukan.

Maka itu, kamu harus mempertimbangkan apakah memang sedang butuh suatu barang atau tidak sebelum membelinya, ya.

3. Berlangganan Layanan yang Jarang Digunakan

THR-mu mungkin cepat habis karena ter-autodebet untuk membayar layanan rutin, semisal aplikasi streaming online, koran digital, TV kabel, gym, dan lainnya.

Coba cek mutasi autodebetmu dan hentikan layanan yang tidak atau jarang kamu gunakan.

Pengeluaran semacam ini dapat menimbulkan masalah keuangan jika dibiarkan.

Baca Juga: Webinar NOVA dan MSIG Life: Tips Atur THR Lebaran Supaya Happy Liburan

Sumber: Jobstreet
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini