Wujudkan Ide Usaha, Lakukan Ini agar Produk Baru Laku di Pasaran

Arintha Widya - Selasa, 16 Januari 2024
ilustrasi membuat produk laku di pasaran saat mewujudkan ide usaha
ilustrasi membuat produk laku di pasaran saat mewujudkan ide usaha Freepik

Langkah selanjutnya, tentukan apakah ada nilai jangka panjang yang kamu tawarkan melalui produkmu.

Nilai jangka panjang ini merujuk pada seberapa besar kemungkinan produkmu akan selalu dibutuhkan dan membuat pelanggan membeli kembali.

Ini penting karena jika hanya mengikuti tren, bisnismu bisa tenggelam setelah tren berlalu.

4. Dapatkan Masukan dari Pelanggan

Terakhir, jangan langsung berpuas diri setelah berhasil meluncurkan produk barumu.

Aktiflah mencari tahu kemauan dan kebutuhan pelanggan dengan mendapatkan masukan dari mereka.

Tanyakan preferensi mereka, dan minta untuk memberikan saran buat menyempurnakan atau memperbaiki kekurangan produk.

Masukan pelanggan bisa juga jadi ide baru untuk inovasi atau membuat produk baru lagi.

Demikian tadi cara membuat produk laku di pasaran saat mewujudkan ide usaha. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Hari Pelanggan Nasional, Begini Cara Membuat Pembeli Baru Jadi Pelanggan Setia

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri