4 Tips Minum Kopi saat Pagi Hari, Lakukan agar Aman bagi Kesehatan

Anna Maria Anggita - Minggu, 7 Januari 2024
Tips minum kopi di pagi hari agar aman bagi kesehatan.
Tips minum kopi di pagi hari agar aman bagi kesehatan. svetikd

Memang, kafein pada kopi dapat mencegah kantuk, meningkatkan energi, dan mempertajam fokus.

Tapi, terlalu banyak minum kafein dapat mengakibatikan pusing dan kenaikan tekana  darah.

Demi menghindari kondisi tersebut, usahakan untuk memilih produk kopi yang rendah atau bahkan tanpa kafein.

4. Jangan Tambahkan Pemanis

Terakhir, tips minum kopi di pagi hari yakni jangan tambahkan pemanis apapun.

Baik itu, krimer, es krim, whipped cream, maupun sirup perasa sebaiknya dihindari.

Sebab, pemanis tambahan dapat memicu kenaikan gula darah dan pada akhirnya dapat menyebabkan diabetes.

Kolesterol pun bisa tinggi apabila kamu minum kopi, lalu ditambahkan dengan krimer dan whipped cream.

Itu dia tips minum kopi di pagi hari, lakukan langkah di atas agar kesehatanmu tetap terjaga.

Baca Juga: 4 Penyakit yang Dapat Menyerang Perokok Pasif, Rentan Dialami Perempuan

(*)

Disukai BCL, Ini 5 Tips Membuat Chocolate Sponge Cake Viral di TikTok