HRD Bisa Kehilangan Kandidat saat Proses Rekrutmen, Ini Penyebab dan Solusinya

Arintha Widya - Rabu, 22 November 2023
HRD Bisa Kehilangan Kandidat Saat Proses Rekrutmen, Ini Penyebab dan Solusinya
HRD Bisa Kehilangan Kandidat Saat Proses Rekrutmen, Ini Penyebab dan Solusinya Freepik

Bisa juga menyertakan informasi tentang peluang naik jabatan, adanya pelatihan, dan lainnya.

4. Minim Komunikasi Selama Rekrutmen

Alasan lainnya, yaitu karena kurangnya komunikasi selama proses rekrutmen berlangsung.

HRD tidak menghubungi kandidat terkait proses rekrutmen selanjutnya setelah tes tertulis, misalnya.

Rekrutmen yang minim komunikasi membuat kandidat berpikir prosesnya tidak transparan.

Untuk itu penting bagi perusahaan menjalankan perekrutan secara transparan dan jujur terhadap kandidat.

Bahkan saat menolak kandidat, perusahaan mesti mengirimkan email notifikasi.

Itulah tadi beberapa penyebab HRD kehilangan kandidat selama proses rekrutmen.

Apakah Kawan Puan pernah mengalami hal yang sama?

Baca Juga: Jobseeker Perlu Tahu, Ini yang Dilakukan HRD saat Screening Media Sosial Kandidat

(*)

Sumber: Jobstreet
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri