Bermodal Keterampilan, Ini Ide Usaha Kerajinan Tangan untuk Ibu Rumah Tangga

Citra Narada Putri - Sabtu, 14 Oktober 2023
Id usaha kerajinan tangan.
Id usaha kerajinan tangan. (PointImages/iStockphoto)

Buket bunga kini tengah digemari sebagian besar orang, untuk diberikan kepada kerabat atau keluarga yang sedang merayakan sesuatu.

Kamu bisa berkreasi dengan berbagai bunga, makanan, atau bahkan dengan beberapa lembar uang.

Untuk mempelajari cara membuatnya, kamu bisa mendapatkan berbagai tutorial yang kini bisa didapatkan dengan mudah di berbagai platform media sosial. 

6. Terarium

Terarium adalah taman dalam ruang kecil yang dekoratif dan mudah dirawat.

Kamu bisa menggunakan berbagai wadah kaca, seperti aquarium mini, untuk membuat taman kecil di dalam wadah tersebut.

7. DIY Dekorasi Kamar

Kamu bisa memanfaatkan styrofoam, kertas wallpaper, kayu bekas, kaleng bekas dan berbagai benda sederhana lainnya untuk membuat dekorasi kamar unik.

Dengan warna-warna menarik dan bentuk yang unik, dijamin deh, pasti ada banyak orang yang antri ingin membeli hasil kerajinan yang kamu buat!

(*)

Baca Juga: Tak Perlu Banyak Uang, Ini 5 Ide Usaha dengan Modal di Bawah Rp1 Juta