Kenali Berbagai Penyebab, Gejala, dan Pengobatan Radang Tenggorokan

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 15 Juli 2023
Penyebab, gejala, dan pengobatan radang tenggorokan.
Penyebab, gejala, dan pengobatan radang tenggorokan. Freepik

Parapuan.co Radang tenggorokan adalah kondisi yang umum terjadi di mana tenggorokan mengalami peradangan dan menjadi nyeri atau terasa gatal.

Hal ini dapat menyebabkan ketidaknyamanan dan gangguan dalam beraktivitas sehari-hari.

Lantas sebenarnya apa penyebab dan seperti apa gejala radang tenggoroka?

Penyebab Radang Tenggorokan

Dilansir dari laman Kemkes, radang tenggorokan disebabkan karena beberapa hal seperti:

1. Virus.

2. Batuk dan pilek yang menyebabkan tenggorokan teriritasi.

3. Alergi.

4. Merokok.

Baca Juga: Makanan dan Minuman yang Bisa Bantu Redakan Flu, Ada Teh dan Madu

Sumber: WebMD,Kemkes RI
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri

Mengenal Savant Syndrome, Kondisi Luar Biasa di Sinopsis Drakor Good Doctor