Gejala Penyakit Lupus yang Patut Diwaspadai, Salah Satunya Nyeri Sendi

Saras Bening Sumunar - Rabu, 10 Mei 2023
Hari Lupus Sedunia, gejala penyakit lupus yang patut di waspadai
Hari Lupus Sedunia, gejala penyakit lupus yang patut di waspadai CarmenMurillo

Parapuan.co  - 10 Mei kerap diperingati sebagai Hari Lupus Sedunia.

Adanya Hari Lupus Sedunia bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan kepedulian terkait penyakit ini.

Untuk memperingati Hari Lupus Sedunia 2023, ada beberapa hal yang perlu kamu tahu tentang penyakit lupus.

Lupus atau dikenal juga sebagai penyakit seribu wajah yang menyerang sistem kekebalan tubuh manusia.

Penyakit ini bisa membuat seseorang mengalami nyeri sendiri, demam, hingga ruam kulit.

Lebih parahnya, lupus juga bisa memicu kerusakan di organ manapun.

Sebab menyerang sistem kekebalan tubuh, penyakit ini dapat menimbulkan berbagai gejala.

Lantas, apa saja gejala penyakit lupus?

Dilansir dari laman Kompas.comberikut gejala penyakit lupus yang tak boleh diabaikan: 

Baca Juga: Dialami Isyana Sarasvati, Apa Itu Autoimun SLE dan Penyebabnya?

Gejala Penyakit Lupus

Viral di TikTok Urutan Mandi yang Benar, Ini Penjelasan dari Ahli