5 Rekomendasi Sunscreen Anak, Lindungi Kulit Si Kecil dari Cuaca Panas

Anna Maria Anggita - Kamis, 27 April 2023
Rekomendasi sunscreen anak untuk cuaca panas.
Rekomendasi sunscreen anak untuk cuaca panas. Tomwang112

Rekomendasi berikutnya yakni Kindee Sunscreen SPF 40 yang bisa memberi perlindungan dari sinar UV sekaligus melembapkan kulit.

Suncreen dari Kindee juga bebas dari paraben, pengharum buatan, serta asam aminobenzoic (PABA).

Kindee Sunscreen SPF 40 bisa dibeli seharga Rp155 ribu ini cocok digunakan untuk anak bayi usia 6 bulan ke atas di tengah cuaca panas.

4. Biore UV Kids Pure Milk Sunscreen SPF 50 

Biore UV Kids Pure Milk Sunscreen SPF 50 Original Japan
Biore UV Kids Pure Milk Sunscreen SPF 50 Original Japan Tokopedia


Biore UV Kids Pure Milk Sunscreen SPF 50 jadi sunscreen yang cocok dipakai oleh anak mulai usia 2 tahun hingga orang dewasa.

Sunscreen anak dari Biore juga mengandung shea butter yang berperan melembapkan kulit demi skin barrier yang sehat.

Kawan Puan bisa membeli Biore UV Kids Pure Milk Sunscreen SPF 50 seharga Rp169 ribu.

5. Beeme Honey Sunscreen Lotion with Niacinamide SPF 50+++ 

Beeme Honey Sunscreen Lotion with Niacinamide SPF 50+++
Beeme Honey Sunscreen Lotion with Niacinamide SPF 50+++ Tokopedia

Beeme Honey Sunscreen Lotion with Niacinamide SPF 50+++ jadi sunscreen yang punya tekstur lembut dengan efek tone up.

Sunscreen dari Beeme aman bagi ibu hamil, ibu menyusui, anak-anak dan bayi sejak usia 6 bulan.

Beeme Honey Sunscreen Lotion with Niacinamide SPF 50+++ dapat dibeli seharga Rp119 ribu.

Itu dia lima rekomendasi sunscreen anak yang cocok dipakai saat cuaca panas, semoga bisa jadi referensi Kawan Puan ya.

Baca Juga: Agar Bebas Kilap, Coba 5 Rekomendasi Sunscreen Water Based Ini

(*)

Berikut Ini 3 Rekomendasi Tas Pilihan PARAPUAN, Muat Banyak Barang